Menu

Mode Gelap

Terbaru · 30 Agu 2020 12:04

PSI Butur Dukung Abu Hasan-Suhuzu di Pilkada


 PSI Butur Dukung Abu Hasan-Suhuzu di Pilkada Perbesar

SULTRAKITA, KENDARI – Ketua DPW PSI Sulawesi Tenggara (SULTRA) Silverius Oskar Ungul (Onte), memberikan rekomendasi dukungan kepada Abu Hasan-Suhuzu (AHS), melalui Sirwan ketua DPD PSI Butur.

Pada perhelatan Pilkada 2020 yang diselengarakan di 7 Kabuten/kota di Sultra, Partai Solidaritas Indonesia (PSI) hanya mengeluarkan dua surat rekomendasi yaitu, Buton Utara (Butur), dan Konawe Selatan (Konsel).

“Kami memberikan rekomendasi dukungan Kepada Abu Hasan-Suhuzu, karena selama ini mereka intens membangun komunikasi dan kordinasi dengan Pengurus tingkat DPD” kata, Onte.

Sebagai ketua DPW, ia mengapresiasi langkah Abu Hasan-Suhuzu dalam menentukan komposisi koalisi bersama Partai Non chair seperti PSI, PPP, Nasdem dan PBB.

“Besar harapan kami meskipun saat ini partai PSI tidak memiliki kursi, setidaknya kami bisa membantu calon dalam merekrut masa, dan kebetulan saya dipercaya DPP untuk mengelola dan mengembangkan eknomi kerakyatan, jadi kami bisa membantu melalui Program pengembangan yang akan dijalankan oleh pengurus PSI disetiap daerah terang,” Onte.

Sirwan Ketua DPD PSI Butur juga menyampaikan, saat ini pihaknya tidak punya chair tapi memiliki punya spirit yang tinggi dalam bertarung. “Bagi kami anak-anak muda di PSI semangat itu adalah kekuatan yang cukup besar untuk memenangkan pertarungan ungkap,” Sirwan. (mn)

Baca juga :   Akhirnya Bupati Wakatobi Masuk Dewan Pengarah BOP
Artikel ini telah dibaca 14 kali

Baca Lainnya

PT Vale Raih CSA Awards 2023 Kategori The Best Materials Sector on the Main Board

24 November 2023 - 14:15

CSA Award

Pusat Karir USN Kolaka Gelar Pelatihan Penulisan Artikel bagi Mahasiswa

18 November 2023 - 17:32

Pusat Karir USN Kolaka Gelar Pelatihan Penulisan Artikel bagi Mahasiswa

PT Vale Raih Peringkat Gold Laporan Keberlanjutan Terbaik di Asia Sustainability Reporting Rating 2023

7 November 2023 - 14:45

Wakil Presiden Direktur PT Vale Adriansyah Chaniago

Bupati Lutim Apresiasi PT Vale Bangun Dermaga Dukung Sektor Perikanan

3 November 2023 - 10:14

SULTRAKITA.COM, Bupati Luwu Timur Budiman menggunting pita didampingi Senior Manager SDP PT Vale Ardian Indra Putra, menandai diresmikannya pemanfaatan Dermaga Harapan, Di Desa Harapan, Kecamatan Malili

Resmikan Balai Wartawan, Ini Harapan Bupati Kolaka

1 November 2023 - 15:46

balai wartawan Kolaka

Kelompok Tani Organik Binaan PT Vale Ikut Ramaikan Gerakan Pangan Murah Serentak di Morowali

19 Oktober 2023 - 11:25

PT Vale Pangan Murah
Trending di Terbaru
error: Content is protected !!