Menu

Mode Gelap

Terbaru · 26 Sep 2017 09:28

Meski lapar banget dan perut kosong, kamu tak boleh konsumsi 6 makanan ini


 Meski lapar banget dan perut kosong, kamu tak boleh konsumsi 6 makanan ini Perbesar

SULTRAKITA.COM – Saat seseorang merasa kelaparan yang amat sangat, maka dia cenderung untuk mengonsumsi makanan apapun yang terhidang di depannya. Padahal ada beberapa jenis makanan yang jika dikonsumsi saat perut benar-benar kosong bisa menimbulkan gangguan pencernaan seperti contoh makanan berikut ini.

Pisang
Pisang kaya akan magnesium. Jika kamu memakannya saat perut kosong, maka kadar magnesium akan meningkat dalam darah dan bisa membahayakan jantungmu.

Makanan manis
Kamu sebenarnya tidak dianjurkan untuk mengonsumsi makanan manis terutama saat perut kosong. Sebab hal ini bisa membuat kadar insulin meningkat dan membebani kerja pankreas. Dalam jangka panjang, kebiasaan ini bahkan bisa meningkatkan risiko diabetes.

Tomat
Mengonsumsi tomat saat perut kosong sama sekali tidak dianjurkan sebab bisa menyebabkan penyakit tukak lambung. Hal ini terjadi karena tomat mengandung asam tannic.

Soda
Minum soda dalam keadaan perut kosong bisa mengganggu sirkulasi darah ke perut karena akan merusak selaput lendir. Kerja sistem pencernaan juga bisa terhambat.

Yogurt
Yogurt mengandung bakteri asam laktat yang bermanfaat bagi usus. Namun jika kamu mengonsumsinya saat perut kosong, asam klorida yang disekresi di perut bisa membahayakan pencernaan.

Mengonsumsi makanan pedas bisa berakibat buruk bagi sistem pencernaan. Sebab makanan ini bisa meningkatkan kadar keasaman dalam perut.

Itulah beberapa contoh makanan yang sebaiknya tidak kamu makan ketika perutmu sedang kosong. Untuk amannya, pilihlah untuk mengonsumsi buah saja. “(merdeka.com)

Baca juga :   Woow..! Lagole Extra VCO Berhasil Kembangkan Minyak Ajaib Multifungsi di Wawotimu Wakatobi
Artikel ini telah dibaca 9 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

PT Vale Perkenalkan Taman Kehati Sawerigading Wallace di Balairung UGM

1 September 2023 - 14:01

Pemerintah Diminta Lakukan Penegakan Hukum Cegah Konflik Tenurial Tanamalia

26 Juli 2023 - 17:30

Presidium Dewan Kehutanan Nasional (DKN) Abdul Rahman Nur

Jamaah Kloter 24 Manfaatkan Waktu untuk Umroh Bagi Keluarga Terdekat yang Telah Meninggal

10 Juli 2023 - 14:44

Gubernur Ali Mazi Kunjungi Rumah Produksi Ikan Asap Tuna di Kota Baubau

22 Mei 2023 - 11:08

Mudik Lebaran Nyaman, Segera Lakukan Servis Berkala di Kalla Toyota

17 April 2023 - 15:47

Awal Ramadan 2023, DWP Provinsi Sultra Sedekah Karpet Sajadah ke Masjid

26 Maret 2023 - 13:32

Trending di Berita Utama