Menu

Mode Gelap

Pendidikan · 13 Jun 2023 14:37

USN Kolaka Gelar Kuliah Umum, Menilisik Eksistensi Peradabadan Mekongga Melalui Arsip Kolonial


 Sambutan Rektor USN Kolaka pada kuliah umum Menilisik Eksistensi Peradabadan Mekongga Melalui Arsip Kolonial, Selasa (13/6/2023) Perbesar

Sambutan Rektor USN Kolaka pada kuliah umum Menilisik Eksistensi Peradabadan Mekongga Melalui Arsip Kolonial, Selasa (13/6/2023)

SULTRAKITA.COM, Kolaka – Universitas Sembilanbelas November (USN) Kolaka kembali menggelar kuliah umum bertema menelisik eksistensi peradaban Mekongga melalui arsip kolonial dengan menghadirkan narasumber yakni Prof. Dr. La Niampe, M.Hum dari Universitas Halouleo Kendari dan Dr. Suryadi, MA dari Leiden University,

Menurut Rektor USN Kolaka, Nur Ihsan alasan mengapa USN berinisiatif menggelar kuliah umum bertema tersebut karena USN sebagai suatu perguruan tinggi, lembaga pendidikan yang tentunya dijamin kenetralannya dalam menyampaikan informasi-informasi yang valid.

“Dua narasumber akan memberikan informasi yang penting sehingga kita mendapatkan informasi yang lebih lengkap sehingga dengan informasi tersebut, kita mungkin dapat berkolaborasi dengan pemda dan tokoh-tokoh adat untuk melakukan sesuatu yang lebih bermanfaat misalnya kita dapat memperjuangkan situs-situs budaya yang ada di Bumi Mekongga menjadi warisan dunia,” katanya, Selasa (13/6/2023).

Sementara Dr. Suryadi dalam kuliah umumnya memaparkan berbagai informasi terkait Mekongga dan Tolaki yang ditemukan atau ditulis berdasarkan arsip Kolonial.

“Melalui kuliah umum ini, diharapkan ada hal-hal baru yang terungkap dan atau masukan yang berguna bagi penelitian terkait Mekongga atau Tolaki,” harapnya. (bak)

Baca juga :   Komnas HAM Beri Kuliah Umum di USN Kolaka
Artikel ini telah dibaca 13 kali

Baca Lainnya

Prodi Penjas FKIP USN Kolaka Helat Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

16 September 2024 - 16:01

Mahasiswa KKN dan Dosen USN Kolaka Sukseskan Sosialisasi DAGUSIBU di Desa Wulonggere

16 September 2024 - 10:00

FKIP USN Kolaka Gelar Lokakarya Pendampingan Pengembangan Perangkat Pembelajaran Case-Based dan Project-Based Learning

14 September 2024 - 22:45

Mahasiswa KKN USN Kolaka Gelar Pelatihan Pemanfaatan Limbah Sabut Kelapa Jadi Pupuk Organik Cair

14 September 2024 - 20:58

KKN Berakhir, Mahasiswa USN Kolaka Helat Pisah Sambut di Desa Anawua

14 September 2024 - 20:28

Mahasiswa KKN USN Kolaka Sukses Pasang Gapura dan Plang Nama Sekolah di Desa Landoula

12 September 2024 - 20:36

Trending di Kolaka